Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) DKI 2017 memasuki episode baru. Semua partai politik yang berhak mengusung dan mengajukan calon sudah menentukan pilihannya masing-masing. Parpol peraih suara di DPRD DKI telah membentuk tiga poros utama dengan mengusung pasangan calon masing-masing guna bertarung memperebutkan DKI-1.
KEMBALI KE ARTIKEL