Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy

Pentingnya PHBS Sejak Dini, KKN 18 UM Jember Ajarkan Siswa Gerakan Cerdas Cuci Tangan

13 Februari 2020   23:05 Diperbarui: 13 Februari 2020   23:09 151 0
Mahasiswa KKN Kelompok 18 Universitas Muhammadiyah Jember lakukan Penyuluhan di beberapa Sekolah yang diselenggarakan selama 2 hari yaitu pada hari selasa untuk SDN Sukowiryo 1 dan hari rabu untuk SDN Sukowiryo 2 (11-12/02/2020), KKN 18 lakukan penyuluhan terkait cuci tangan, beberapa tingkatan siswa ikut dalam agenda tersebut mulai kelas 1 hingga kelas 6 Sekolah Dasar. Agenda penyuluhan terbagi menjadi 2 sesi yakni kelas 1 s.d. 3 dan kelas 4 s.d. 6 yang dilaksanakan mulai pukul 08.00 WIB s.d selesai.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun