Merayakan ulang tahun tidak melulu harus di restoran atau di rumah. Bagaimana jika momen spesial itu dirayakan di tempat bersejarah seperti Museum Kebangkitan Nasional? Lebih seru lagi, perayaan ini diselingi dengan workshop belajar bikin naskah film! Perpaduan unik antara sejarah, seni, dan kreativitas menjadikan perayaan ini bukan hanya menyenangkan, tetapi juga edukatif dan penuh inspirasi.
Gelaran HUT Ketapels ke-9 ini adalah kolaborasi antara K_Ladiesiana, Komik Kompasiana dan Ketapels. Penasaran kan gimana keseruannya? Apalagi diadakannya di gedung STOVIA yang saat ini menjadi Museum Kebangkitan Nasional (MusKitNas)
KEMBALI KE ARTIKEL