Mohon tunggu...
KOMENTAR
Kebijakan

Besar Tapi Tak Berdaya

16 Juli 2010   13:26 Diperbarui: 26 Juni 2015   14:49 161 0

Ketika Presiden SBY mengangkat menteri-menteri perwakilan Parpol dengan CV dan track records yang tidak meyakinkan, saya memprediksi pengangkatan tersebut tidak akan berpengaruh terhadap kinerja Pemerintah. Prediksi ini berdasarkan asumsi bahwa mesin birokrasi kita sudah berjalan dengan teratur, sehingga siapapun menteri yang memimpin satu kementerian, menteri tersebut tidak bisa banyak mempengaruhi jalannya mesin birokrasi.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun