Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Nasionalisme Bendera

11 Agustus 2015   13:32 Diperbarui: 11 Agustus 2015   13:32 17 0
Setiap perayaan peringatan kemerdekaan RI saya selalu membandingkan pada masa saya kecil dan masih tinggal di kampung. Minimal seminggu sebelum tanggal 17 Agustus wajah kampung berubah. Pagar bambu berwarna putih, gapura gapura desa bercat baru, bendera merah putih berkibar di setiap halaman rumah warga. Terdengar suara suara latihan berbagai kesenian yang akan di tampilkan di malam perayaan. Ada reog, band, sampai gerak dan lagu. Semua elemen masyarakat antusias menyambutnya. Dari kelompok masyarakat, pelajar, pegawai negeri dan swasta semuanya menyiapkan yang terbaik. Yang tidak tidak kalah seru adalah pawai arak arakan. Atau masyarakat sering menyebutnya karnaval. Dan yang paling dinanti nanti adalah lomba panjat pinang.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun