Pengabdian masyarakat merupakan salah satu dari tiga pilar perguruan tinggi. Tim PPK Ormawa BEM KM FMIPA UGM melakukan peresmian program pada Kamis (25/7) di Balai Desa Trenten. Peresmian ini merupakan sebuah bentuk penerimaan tim PPK Ormawa BEM KM FMIPA di Desa Trenten.
KEMBALI KE ARTIKEL