Mohon tunggu...
KOMENTAR
Joglosemar

Menuju Zona Integritas, MTsN 6 Wakilkan Guru Ikuti Kegiatan Penguatan Moderasi Beragama

21 Maret 2024   05:39 Diperbarui: 21 Maret 2024   05:40 50 0
Perwakilan guru Madrasah Tsanawiyah Negeri 6 Bantul mengikuti kegiatan penguatan moderasi beragama di Aula Kantor Kementerian Agama Kabupaten Bantul. Acara ini dihadiri oleh Kasi Pendidikan Madrasah, Ahmad Musyadad, para pengawas, dan perwakilan dari 30 madrasah tsanawiyah negeri dan swasta pada Selasa (19/03/24). Melalui Penguatan Moderasi Beragama diharapkan Kementerian Agama Kabupaten Bantul akan mempertahankan predikat pembangunan Zona Integritas-Wilayah Birokrasi Bersihdan Melayani (ZI-WBBM) sehingga para ASN terutama guru madrasah tsanawiyah di Kabupaten Bantul bisa melaksanalan lapanan prima dengan CEKATAN (Cepat, Efisien, Kooperatif, Amanah, Transparan, Akurat anti Gratifikasi dan Korupsi).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun