Mohon tunggu...
KOMENTAR
Joglosemar

MTsN 6 Bantul Kembali Berbagi di Kegiatan Muharoman

31 Juli 2023   09:49 Diperbarui: 31 Juli 2023   09:51 95 1
MTsN 6 Bantul kembali berbagi kebahagiaan dalam perayaan Muharoman atau tahun baru Islam dengan menggelar acara santunan untuk mereka yang membutuhkan. Kepala MTsN 6 Bantul, Mafrudah, menyampaikan bahwa inisiatif ini sebagai bentuk kepedulian madrasah dalam membantu sesama yang membutuhkan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun