Di Indonesia, keberagaman budaya dan sejarah kerajaan menarik menjadi ciri khasnya. salah satunya kerajaan yang terkenal adalah Kerajaan Singosari yang berlokasi di Malang, Jawa Timur. Selama masa pemerintahannya, dibangunlah Candi Jago yang terletak di Jalan Wisnuwardhana, Ronggowuni, Tumpang, Kecamatan Tumpang, Kabupaten Malang, Jawa Timur. Candi Jago didirikan oleh Raja Kertanegara sebagai penghormatan kepada ayahnya, Raja Wisnuwardhana, yang meninggal pada tahun 1268 Masehi. Dalam kitab Negarakertagama nama Jago berasal dari kata "Jajaghu" yang artinya tempat suci. Jadi fungsi utama candi jago adalag tempat penyimpanan abu jenazah raja.Â
KEMBALI KE ARTIKEL