Hilal telah tampak, suara takbir berkumandang sayup di mesjid yang berjarak 200 meter dari Rumah Sakit. Resti berjalan di koridor dari ruang perawatan menuju pintu keluar. Langkahnya gontai,dia menyeret-nyeret kakinya untuk segera pulang ke rumah
KEMBALI KE ARTIKEL