Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Potensi Pasar Perdagangan Internasional Kopi Indonesia di Amerika Serikat

10 Mei 2024   09:00 Diperbarui: 10 Mei 2024   09:17 389 1
Aroma dari produk kopi milik Indonesia menjadi sorotan pada pasar Amerika Serikat. Hal ini dibuktikan dengan adanya prestasi dari yang dicatat saat partisipasi dalam Specialty Coffe Expo (SCE) 2024 di Chicago. Pada acara tersebut, Indonesia berhasil mencatatkan transaksi sebesar USD 2,71 juta yang setara dengan Rp 436,7 miliar. Angka tersebut menunjukkan peningkatan sebesar 33 persen dengan sebelumnya dalam tahun sebelumnya yang hanya mencapai USD 20,6 juta. SCE merupakan ajang di mana titik pertemuan bagi para pelaku utama dalam industri kopi, termasuk produsen, pembeli, penggiling, pengemas dan pemangku yang lain.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun