Kamis, 7 Maret 2023, dalam kegiatan Pembukaan Rapat  Kerja Nasional Pengurus Pusat Ikatan Penyuluh Agama Republik Indonesia (PP IPARI) diumumkan pemenang lomba Gubah Lagu Mars IPARI berdasar  Keputusan Pengurus Pusat Ikatan Penyuluh Agama Republik Indonesia Nomor : 16/PP.IPARI.Skrt/Kpts/03/2024 tentang Penetapan Juara Hasil Lomba Cipta Mars Ikatan Penyuluh Agama Republik Indonesia.
KEMBALI KE ARTIKEL