Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Museum Bank Indonesia sebagai Gudang Sejarah Dunia Perbankan

1 Maret 2023   02:32 Diperbarui: 1 Maret 2023   02:49 296 1
Setiap negara pasti memiliki bank sentral, begitu pula dengan Indonesia. Pasal 23D Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia dan Undang-Undang Nomor 23 Tahun 1999 tentang Bank Indonesia menyatakan Bank Indonesia sebagai bank sentral Republik Indonesia. Bank Indonesia mempunyai otonomi penuh dalam merumuskan dan melaksanakan setiap tugas dan wewenangnya sebagaimana ditentukan dalam Undang-Undang Nomor 23 Tahun 1999 tentang Bank Indonesia, dinyatakan berlaku pada tanggal 17 Mei 1999 dan sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 6 Tahun 2009. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun