Yah, adegan berbahaya yang terkadang menjadi petaka bagi pemain film, merupakan hal yang diluar pemikiran penonton. Kebanyakan kita yang menyaksikan film, sudah menganggap film adalah adegan bohongan dan terekayasa, tapi siapa sangka, adegan-adegan film itu bisa menjadikan pemain sebagai korban dan bahkan sampai meninggal, seperti pada kasus Bruce Lee maupun Brandon Lee, mereka tewas tertembak peluru saat melakonkan adegan filmnya.
Sukur, Fachry masih beruntung, dia tidak mengalami luka yang terlalu parah, dan wajahnya masih tetap bersih dan ganteng, he he.