Ihya Ulumuddin merupakan karya monumental yang ditulis oleh Imam Ghazali tatkala beliau merasa hampa dalam dirinya, ada yang keliru dengan segala kemeriahan hidupnya.Imam Al-Ghazali termenung. Ia kemudian banyak membaca kitab-kitab tasawuf karya al-Makky, Al-Muhaisibi dan lainnya. Jiwanya mulai bergejolak, hingga akhirnya ia memutuskan untuk mengasingan diri, beruzlah, meninggalkan segala ketenaran, kemewahan, dan kedudukan yang telah diperolehnya.
KEMBALI KE ARTIKEL