Hari ini, kasus positif COVID-19 Kota Surabaya kian meningkat  dalam 2 Minggu terakhir ada 2.600 warga Kota Surabaya yang terkonfirmasi positif bahkan ada yang masih menunggu tes PCR maupun sekitar 1000 sedang dirawat di rumah sakit dan sekitar 486 warga yang punya keluhan ringan sampai dengan ISHOMA di Asarama Haji, dan ada 1100 warga yang sedang isolasi mandiri.
KEMBALI KE ARTIKEL