Mohon tunggu...
KOMENTAR
Gaya Hidup

Berburu Rumah Idaman di Perumahan Bukittinggi

23 Agustus 2015   07:31 Diperbarui: 23 Agustus 2015   08:09 138 0
Saat ini, Kota Bukittinggi mengalami perkembangan dan kemajuan yang luar biasa pesat, baik dalam sektor perdagangan dan industri pariwisata maupun meningkatnya jumlah penduduk. Tingkat kepadatan penduduk pada tahun-tahun terakhir ini mencapai 4.400 jiwa per kilometer persegi, hal ini menunjukkan bahwa Kota Bukittinggi merupakan kota yang sangat potensial untuk dijadikan tempat tinggal dan mengembangkan usaha perekonomian masyarakat. Kenaikan jumlah penduduk tentu tidak lepas dari kebutuhan akan hunian atau tempat tinggal. Dengan semakin meningkatnya jumlah penduduk, maka perumahan Bukittinggi harus terus di bangun untuk memenuhi kebutuhan masyarakat akan rumah tinggal.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun