Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Jeffrey Charles Alexander dan Teorinya

15 Desember 2022   22:10 Diperbarui: 15 Desember 2022   22:13 211 0
Jeffrey Charles Alexander merupakan seorang sosiolog dari Amerika yang lahir pada 30 Mei 1947, di Milwaukee, Wisconsin, Amerika Serikat. Ia memperoleh gelar Bachelor of Arts dari Harvard University pada tahun 1969 dan gelar Doctor of Philosophy dari University of California, Berkeley , pada tahun 1978. Ia juga salah satu pendukung utama Neofunctionalism, dan tokoh sentral dalam kontemporer Sosiologi Budaya. Dirinya juga berhasil penciptakan buku hasil karyanya yang sudah dikenal halayak orang. Menjadi salah satu editor jurnal Teori sosiologis, dan dia saat ini sebagai co-editor dari "American Journal of Cultural Sosiologi. Pada tahun 2004, ia memenangkan Penghargaan Clifford Geertz  untuk Makalah Terbaik dalam Sosiologi Budaya, dan pada  tahun 2008 memenangkan penghargaan Douglas  untuk Buku Terbaik dalam Sosiologi Budaya, Mary.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun