Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Peningkatan Kualitas Guru dalam Kegiatan Layanan Bimbingan dan Konseling di SD/MI Muhammadiyah Se-Solo Raya

26 Februari 2024   21:40 Diperbarui: 26 Februari 2024   21:55 34 1
Peningkatan Kualitas Guru dalam Kegiatan Layanan Bimbingan dan Konseling ini sangat dibutuhkan oleh siswa, maka setiap tingkat pendidikan dasar dan menengah perlu melaksanakan kegiatan layanan bimbingan dan konseling secara profesional. Meskipun sampai sekarang masih belum banyak sekolah yang mendirikan bimbingan dan konseling sebagai suatu lembaga khusus unntuk memberikan layanan bagi siswa di sekolah dasar. Jika dilihat sekarang ini bnayak banyak sekali permasalahn yang muncul di sekolah yang memerlukan penangan khusus, seperti kasus pelecehan seksual, bulyying, dan narkoba. Jadi sebagai seorang guru sangat penting dalam memahami permasalahan yang ada pada diri anak usia SD. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun