"Sampai detik ini aku masih meyakini, jikalau Rahwana bukanlah penjahat cinta seperti yang dikisahkan dalam kisah-kisah pewayangan. Bahkan kebalikannya. Rahwana adalah sosok lelaki yang memiliki cinta sejati, berhati lembut, pengagung dan pengagum satu perempuan."
KEMBALI KE ARTIKEL