Ada yang menarik dari perhelatan akbar Pekan Pasar Raya Baznas (Badan Amil Zakat Nasional) Malang 2017 yang digelar bersama Bolang [Blogger Kompasiana Malang]. Acara yang dipusatkan di seputar Balai Kota Malang selama dua hari, Sabtu dan Minggu, 16-17 Desember, selain penampilkan kreativitas para pedagang kecil (UKM), juga menampilkan panggung edukasi kepenulisan.
KEMBALI KE ARTIKEL