Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan Pilihan

Jangan Abaikan Pengaruh Pergaulan

18 Juni 2014   17:32 Diperbarui: 20 Juni 2015   03:15 63 1

Pendidikan yang berlangsung di masyarakat harus menjadi perhatian orang tua. Dalam artian pendidikan disini seperti interaksi anak dengan masyarakat sedikit banyak akan mempengaruhi karakter anak. Bahkan tidak jarang pendidikan pengaruhnya lebih kuat dibanding pendidikan di rumah atau di sekolah. Sebagai contoh, anak-anak yang kecanduan merokok atau narkoba, pada umumnya merupakan hasil dari pergaulan mereka dengan teman-temannya. Demikian juga cara mereka berbahasa adalah cerminan dengan siapa mereka bergaul.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun