Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Guru Belajar agar Mampu Mengajar

30 Juli 2023   13:00 Diperbarui: 30 Juli 2023   13:04 74 1
Sebagai seorang guru, entah mengapa, dalam hati selalu merasa ada yang kurang tepat dalam sistem pendidikan kita saat ini. Guru - guru yang sibuk mengerjakan administrasi sana - sini sementara siswa hanya diminta membeli LKS untuk dikerjakan lalu dicocokkan jawabannya kemudian dinilai, guru - guru yang hanya menghukum siswa jika mereka tidak sesuai keinginan guru tanpa dtelisik lebih jauh sumber masalahnya, siswa yang budi pekerti dan pengetahuannya  masih belum layak dibanding kelasnya. di kantor, terkadang, rekan - rekan guru banyak yang berkeluh kesah tentang kondisi siswanya, bahkan berkeluh kesah tentang dirinya yang terlalu banyak beban sebagai guru. Betapa tidak bahagianya suasana, betapa melelahkan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun