Mohon tunggu...
KOMENTAR
Kebijakan Pilihan

Jadikan Pelajaran Oleh Indonesia! 4 Alasan Ini Jadikan Kasus Covid-19 di AS Lampaui China

28 Maret 2020   01:11 Diperbarui: 30 Maret 2020   14:27 313 8

hari Sabtu, 28 Maret 2020, bisa disebut epicentrum pandemi virus corona (covid-19) bukan lagi milik China, melainkan Amerika Serikat (AS).

Betapa tidak, saat ini jumlah kasus yang terkomfirmasi positif terinfeksi virus corona di Negara Paman Sam tersebut sudah melebihi angka 85 ribu. Sementara China, sebagai negara asal usul virus mematikan itu hanya mencapai angka 81 ribu lebih.

Perlu di catat, jumlah kasus positif terinfeksi virus corona di Negeri Panda kemungkinan besar tidak akan bertambah lagi, mengingat mereka mampu lepas dari periode puncak penyebaran. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun