18 November 2023 07:00Diperbarui: 18 November 2023 08:13911
Sampai saat ini, seringkali kita mendengar istilah diskriminasi. Diskriminasi merupakan fenomena sosial yang merujuk pada perlakuan tidak adil atau tidak setara terhadap individu atau kelompok berdasarkan perbedaan karakteristik seperti ras, agama, jenis kelamin, orientasi seksual, atau disabilitas. Fenomena ini tidak hanya berdampak pada individu yang langsung terkena diskriminasi, tetapi juga mempengaruhi kesejahteraan dan perkembangan sosial masyarakat secara keseluruhan. Ternyata fenomena diskriminasi ini berdampak pada kondisi mental seseorang. Apakah benar? Bagaimana bisa hal tersebut berhubungan?Â
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.