Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ramadan

Malam Seribu Bulan

26 Maret 2024   20:44 Diperbarui: 26 Maret 2024   20:47 315 1
Bahasa Arab: ) (malam ketetapan) adalah satu malam penting yang terjadi pada bulan Ramadan, yang dalam Al Qur'an digambarkan sebagai malam yang lebih baik dari seribu bulan, Bila seorang muslim mengerjakan kebaikan-kebaikan di malam lailatul Qodar, maka nilainya lebih baik dari mengerjakan kebaikan selama seribu bulan atau sekitar 83 -- 84 tahun.

Dikisahkan dalam sebuah riwayat, Rasulullah SAW bercerita kepada para sahabat mengenai seorang Bani Israil yang sangat saleh. Dikisahkan bahwa Bani Israil tersebut telah menghabiskan waktunya selama 1.000 bulan untuk berjihad fi sabilillah di jalan Allah. Saat mendengar cerita dari Sang Baginda Rasulullah kemudian para sahabat pun merasa iri karena mereka tak akan pernah bisa memiliki kesempatan untuk beribadah dalam kurun waktu selama itu. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun