Karena pohon tak akan tumbuh dalam waktu semalam.
Tapi ketika ribuan malam terlewati...
Pantaskah untuk berputus asa...?
Kadang kita lupa,
Apapun, di dalam benih yang mungil itu...
Telah ada pohon keutama'an yang sudah tersedia...!
Tetaplah menabur,
Karena berkat Tuhan selalu datang, tepat pada waktunya.