Dalam keperluan kedinasan, setiap instansi selalu membutuhkan sebuah media untuk menyajikan sebuah informasi yang diperlukan bagi setiap orang yang mengajukan sebuah pelayanan pada instansi tersebut. Di era Society 5.0 sekarang menekankan manusia sebagai pusat peradaban, yang artinya manusia dapat memanfaatkan teknologi digital untuk berbagai macam bidang. yang dimaksud disini yaitu bukan hanya interaksi mesini kemesin atau aktifitas robotik, tapi juga interaksi manusia ke mesin begitu juga sebaliknya. Oleh karena itu pemerintah mencanangkan Sistem Pemeritahan Berbasis Elektronik.
KEMBALI KE ARTIKEL