Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Tari Anak dan Psikologi Perkembangan

10 Februari 2024   06:21 Diperbarui: 10 Februari 2024   06:26 85 0
Psikologi perkembangan merupakan salah satu cabang dari ilmu psikologi, yang mengkaji tentang perkembangan dan pertumbuhan manusia sejak dalam kandungan hingga masa tua. Setiap fase perkembangan pada manusia memiliki karakteristik yang berbeda, baik segi fisik maupun mentalnya. Perbedaan setiap fase perkembangan berimplikasi terhadap  proses pembelajaran. Setiap konten yang diberikan diselaraskan dengan konteks perkembangannya. Pada masa anak-anak merupakan masa emas dalam perkembangan baik fisik maupun otaknya. Stimulus yang diberikan sebaiknya memberi dampak pada pertumbuhan fisik dan perkembangan cara berpikirnya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun