Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Dukungan dan Bantuan Penuh Kelompok 15 KKN FEB UB dalam Digitalisasi UMKM

12 Agustus 2024   00:04 Diperbarui: 12 Agustus 2024   00:12 83 0
[MALANG] Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Brawijaya (FEB UB) mengadakan program Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) yang diselenggarakan pada tanggal 3 Juli 2024. Salah satu desa yang menjadi lokasi PKM FEB UB adalah Desa Pandansari, Poncokusumo, Kabupaten Malang. Desa Pandansari ditetapkan menjadi lokasi PKM untuk Kelompok 15 yang dibimbing langsung oleh Ibu Dwi Retno Widiyanti, SE.I., M.Sc. Kelompok ini fokus pada 2 hal yaitu, peningkatan branding Desa Pandansari serta pendampingan dan peningkatan branding UMKM Desa Pandansari.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun