Dicintai Banyak Muslim Maupun Nonmuslim, Berikut Biografi Al Habib Umar Bin Hafidz
1 November 2023 19:48Diperbarui: 1 November 2023 20:042592
Al Habib Umar Bin Hafidz merupakan seorang ulama yang berasal dari tarim sebuah daerah di hadratulmaut, Yaman. Beliau lahir pada tanggal 27 Mei 1963, ayah beliau Bernama Muhammad bin salim bin bin hafidz.
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.