Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik

Fenomena Kotak Kosong Pemilu: Anomali Demokrasi?

30 Desember 2024   18:42 Diperbarui: 30 Desember 2024   18:43 21 0
            Demokrasi adalah sistem pemerintahan yang mengakar pada prinsip keterlibatan rakyat dalam proses pengambilan keputusan politik. Di Indonesia, demokrasi diimplementasikan melalui pemilihan umum (pemilu), termasuk pemilihan kepala daerah (pilkada), sebagai instrumen utama untuk memastikan kedaulatan rakyat (Dedi, 2021). Namun, seperti halnya sistem politik lainnya, demokrasi tak luput dari tantangan, hambatan, dan anomali. Salah satu fenomena unik dalam pelaksanaan demokrasi di Indonesia adalah munculnya "kotak kosong" dalam pemilu, terutama pada pilkada dengan calon tunggal.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun