Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Kurangnya Senses Of Belonging, Mahasiswa UNTAG Surabaya Memberikan Psikoedukasi Senses Of Belonging

25 Juni 2023   08:45 Diperbarui: 25 Juni 2023   08:56 83 1
(Surabaya, 25 Juni 2023). KKN (Kuliah Kerja Nyata) merupakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat yang dilaksanakan oleh mahasiswa dan dapat memberikan manfaat yang lebih baik untuk masyarakat sekitar. LKSA Pesantren Bismar Al-Mustaqim merupakan salah satu mitra tempat dilaksanakannya KKN sekaligus MBKM Proyek Kemanusiaan yang beralamat di Jl. Nginden Baru VIII No. B19, Semolowaru kecamatan Sukolilo Surabaya. Kegiatan KKN sekaligus MBKM Proyek Kemanusiaan ini dilaksanakan oleh mahasiswa dari Fakultas Psikologi Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya yaitu Egy Oktadrian Saputra. Kuliah Kerja Nyata (KKN) merupakan kegiatan wajib yang harus diikuti oleh seluruh mahasiswa di perguruan tinggi di Indonesia sebagai perwujudan penyelenggaraan Tri Dharma Perguruan Tinggi.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun