Pasca Perang Dunia II demokrasi merupakan dasar dari kebanyakan negara dunia. Gelombang demokratisasi menimbulkan reaksi dari kalangan pemikiran Islam, ada yang menerima keseluruhan demokrasi, ada yang hanya menerima prinsip-prinsip dasarnya saja, kemudian ada yang dengan tegas menolak demokrasi.Â
KEMBALI KE ARTIKEL