Rocky Gerung, dosen Filsafat yang kehadirannya mudah dihapal dalam
talkshow ILC, sering menggunakan "dungu" untuk mengkritik, menangkis, atau menjungkirbalikkan cuitan lawannya di Twitter. Coba saja menjelajah cuitannya, syukur-syukur Rocky Gerung membaca balasan Anda, jika ditemukannya keganjilan, maka demikianlah dungu akan dituduhkan kepada yang bersangkutan.
KEMBALI KE ARTIKEL