Mohon tunggu...
KOMENTAR
Inovasi

Kampanye Lingkungan dan Pentingnya Partisipasi Masyarakat

5 Mei 2016   07:43 Diperbarui: 5 Mei 2016   08:39 277 0
Resah dan gelisah yang dirasakan oleh manusia terhadap ancaman lingkungan selalu meningkat setiap waktu. Hal dibuktikan oleh situasi dan kondisi yang ditimbulkan suatu iklim yang semakin tidak mendukung kenyamanan manusia di alam ini. Tetapi sangat disayangkan, sikap dan perilaku manusia yang ditunjukkan terhadap lingkungan ternyata sangat kontra sehingga keadaan dan situasi yang buruk menjadi semakin bertambah buruk. Sikap dan perilaku manusia yang serakah terhadap lingkungan semakin bertumbuh secara subur dan mendominasi lingkungan sehingga semua ini memunculkan persoalan lama menjadi baru kembali bagi lingkungan itu sendiri. Global Warming merupakan salah satu contoh kondisi dan keadaan lingkungan yang sangat buruk dan berkepanjangan karena terjadi sudah melebihi ambang batas waktu iklim (UNEP, 2009, Solomon et al, 2009, hal 1704).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun