Mohon tunggu...
KOMENTAR
Catatan Pilihan

Formasi Kepengurusan PWI Kota Bogor 2014 - 2017

27 September 2014   06:53 Diperbarui: 17 Juni 2015   23:19 129 0
Meskipun belum dilantik secara resmi dan masih menunggu SK resmi dari PWI Jawa Barat, namun sesuai dengan hasil sidang dalam Konfrensi Wilayah PWI Kota Bogor 17 september 2014 lalu. Telah dipilih secara sah oleh Pimpinan Sidang serta para anggota PWI Kota Bogor yang menghadiri KONFERWIL.

Berikut formasi kepengurusan PWI Kota Bogor 2014 - 2017.

Ketua : H Tarwono (Suara Karya)

Wakil Ketua : H Azwar (LPP RRI BOGOR)

Sekertaris : Aritha Soerbakti (TEMPO)

Wakil Sekertaris : Dian Prima (Trans Bogor)

Bendahara : Theresia Suffa (Jakarta Post)

Wakil Bendahara : Hj Dessy Dasmita (Radar Bogor)

Bidang Organisasi dan Keanggotaan : Edwin Suwandana (Harian Bogor)

Bidang Hukum dan Advokasi : Jacky Widjaya (Koran Berita)

Bidang Ekonomi, Koperasi dan Kesejahteraan : Dadang H Padmadiredja (Koranbogor.com)

Rapat koordinasi antar pengurus telah dilakukan di kantor PWI Kota Bogor, di Jalan Kesehatan nomer 4 Tanah Sareal Kota Bogor, yang paling awal adalah mempersiapkan pembentukan panitia pelantikan pengurus baru setelah SK dari PWI Jawa Barat dikeluarkan. Rencananya pelantikan pun akan menunggu Walikota Bogor Bima Arya Sugiarto yang saat ini masih berada di Tanah Suci untuk ibadah Haji (27/9). Sementara Ketua Panitia Pelaksana pelantikan di emban oleh Muhamad Ali dari Pakuan Raya (PAKAR) beserta para anggota PWI Kota Bogor lainnya.

Bravo PWI

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun