Mohon tunggu...
KOMENTAR
Film

Sinopsis Film "Black Adam", Cerita Seorang Rakyat Biasa Mempunyai Kekuatan Dewa

24 Januari 2024   07:39 Diperbarui: 24 Januari 2024   07:53 100 1
Black Adam merupakan salah satu Film Superhero yang dirilis pada tahun 2022. Film ini menceritakan tokoh anti hero yaitu Black Adam, yang seorang budak yang sudah mati dan hidup Kembali di zaman modern dan mempunyai kekuatan super dari dewa-dewa kuno. Black Adam dikemas begitu epic oleh sutradara Jaume Collet-Serra. Black Adam dibintangi Oleh Dwayne Johnson sebagai pemeran utama yaitu Teth-Adam atau Black Adam. Kemudian ada pula tokoh Pierce Brosnan sebagai Doctor fate. Kemudian ada tokoh lainnya yaitu Sarah Shahi sebagai peran Adrianna Tomaz. Dan kemudian ada juga tokoh lainnya yaitu Aldis Hodge sebagai pemeran Hawkman. Kemudian ada Marwan Kenzari sebagai pemeran Sabbac.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun