Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas

Main HP Tidak Selamanya Mempunyai Pengaruh Negatif

9 Maret 2022   22:57 Diperbarui: 9 Maret 2022   23:05 41 1
Kata orang-orang main hp atau sosial media itu hanya untuk menghabiskan uang untuk beli paket data dan waktu. Akan tetapi ada juga sebagian orang yang menganggap bahwa main hp atau sosial media itu sebagai tempat mencari ilmu atau bisa juga untuk mencari uang, dan mencari kesenangan setelah melakukan aktifitas pekerjaan yang melelahkan.

Main hp tidak hanya menghabiskan uang semata, melainkan memberikan kita banyak pengetahuan dan manfaat yang dapat kita ambil dari main hp atau sosial media tersebut.

Berbagai manfaat yang dapat kita ambil saat main hp atau sosial media antara lain : dapat mengurangi stres seseorang, mengenal diri sendiri, bisa untuk mencari materi pelajaran, bahwa bisa untuk menghasilkan uang.

Tidak semua kegiatan main hp atau sosmed memiliki sisi negatif nya. Jadi jangan beranggapan bahwa main hp atau sosmed itu bisa menimbulkan banyak hal negatif dan jangan beranggapan juga dengan main hp itu membutuhkan biaya yang besar. Jadi, kita bisa manfaatkan saja sosial media kita untuk dapat menghasilkan uang contohnya seperti menjual produk, main aplikasi atau yang lagi viral sekarang yaitu menjadi influencer. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun