Calon gubernur Sumatera Barat (Sumbar) nomor urut 3, Irjen Pol (Purn) Fakhrizal terus melakukan kunjungannya ke berbagai daerah di Sumbar. Kali ini, Fakhrizal menyambangi salah satu tempat pelelangan ikan PPI Surantih di Kabupaten Pesisir Selatan. Pembangunan PPI ini diketahui mangkrang selama 15 tahun.
KEMBALI KE ARTIKEL