Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik

Lebih Terhormat Jika Partai Nasdem Rekrut Para "Freshman", Bukan Politisi "Kutu Loncat"

26 Juli 2012   13:26 Diperbarui: 25 Juni 2015   02:35 288 0
37 atau 137 politisi atau kader parpol lain yang menurut Ketua Badan Pemenangan Pemilu Partai NasDem Ferry Mursyidan Baldan, telah melakukan komunikasi untuk bergabung dengan partainya Surya Paloh, bukanlah sebuah prestasi yang layak dibanggakan. Meskipun dapat membuat brrbunga-bunga hati para pengurusnya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun