Hari itu, Kamis selepas isya tanggal 12 Desember, Aku membuka gerbang rumah yang disebut-sebut sering ada penampakan disitu. Ya, malam Jumat tanggal 13, Aku mulai memasuki bagian dalam rumah itu setelah sebelumnya ditantang oleh temanku dengan imbalan 50 ribu jika berhasil menelusuri dan membuktikan tidak ada apa-apa di dalam rumah itu. Aku tanpa berpikir dua kali langsung menerima tantangan itu, dan disinilah aku sekarang.
KEMBALI KE ARTIKEL