Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Global Boiling Bikin Merinding

18 Desember 2023   14:16 Diperbarui: 18 Desember 2023   14:43 96 1
Selamat tinggal Pemanasan Global. Namun, ini bukan kabar baik untuk kita karena ternyata saat ini bumi telah memasuki Era Pendidihan Global atau Global Boiling. Melansir dari World Meteorgical Organization (WMO) and Europian Commissions Copernicus Climate Change Service (C3S)  menyatakan bahwa Juli 2023 menjadi bulan terpanas sepanjang sejarah dunia. Suhu global rata-rata tercatat kondisi bumi mengalami kenaikan sekitar 1.5C. Fenomena ini disebabkan karena pembakaran bahan bakar fosil yang diperburuk dengan cuaca panas yang ekstrem. Fakta yang mengkhawatirkan juga ialah suhu permukaan lautan yang juga mengalami peningkatan hingga level tertinggi.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun