Kematian yang setiap orang akan merasakannya itu merupakan jiwa yang berbeda dengan raga, jiwa tidak akan ikut hancur dengan kehancuran raga. Kematian memang merupakan cobaan besar, namun ini harus di terima oleh makhluk dengan ikhlas dan lapang dada sebab kematian adalah hak yang sudah di gariskan oleh allah sehingga tidak perlu di takuti. Maka keliru jika ada orang yang menyangka bahwa kematian adalah suatu yang buruk, karena disana ada secercah harapan yang memberikan kabar gembira bahwa kematian itu sesuatu yang baik. Kematian yang mati terpuji lebih baik kondisinya dari pada orang yang hidup tercela.
KEMBALI KE ARTIKEL