Mohon tunggu...
KOMENTAR
Inovasi Pilihan

Sekam Padi Disulap Menjadi EBT di PLTBm Buyung Poetra Sembada

12 Maret 2024   22:10 Diperbarui: 24 Maret 2024   06:52 432 6
Masih di hari kedua Selasa 27 Februari 2024, pembangkit listrik energi baru terbarukan (EBT) berikutnya yang dikunjungi oleh tim Jelajah Energi Sumatera Selatan adalah Pembangkit Listrik Tenaga Biomassa (PLTBm) PT Buyung Poetra Sembada (BPS). Di sini aku menjadi semakin penasaran, bagaimana sekam padi dikemas habis tak ada sisa dan menjadi bahan bakar pembangkit listrik. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun