Sebagai orang tua, tentunya menyayangi dan menginginkan kebahagiaan bagi anak adalah suatu hal yang wajar. Namun hal ini menjadi keliru ketika penerjemahan kebahagiaan tersebut tidak menyertakan sudut pandang dari si anak. Kebahagiaan anak pada hari ini, banyak diartikan oleh para orang tua sebagai sebuah kesuksesan dalam mencapai prestasi akademik. Maka dari itu para orang tua kemudian berlomba-lomba untuk melakukan segala hal dalam upayanya membantu sang anak dalam pendidikan akademiknya.
KEMBALI KE ARTIKEL