Saat ini dengan semakin berkembangnya sosial media membuat banyak sekali perempuan yang berbagi pikiran dan pengalamannya di sosial media, termasuk dalam hal pernikahan. Karena hal itu banyak perempuan yang mulai tahu realitas dalam pernikahan tidak seindah video konten yang dibuat para artis dan influencer.
KEMBALI KE ARTIKEL