Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Membangkitkan Sikap Anti Intoleransi dengan Pancasila

23 Desember 2023   09:54 Diperbarui: 23 Desember 2023   10:22 170 0
Indonesia merupakan negara yang memiliki beragam budaya, ras, suku bangsa, agama, dan bahasa. Dengan keberagaman ini, Indonesia dikatakan sebagai bangsa yang majemuk. Kemajemukan Indonesia ditandai dengan keanekaragaman wilayah yang menghasilkan budaya, ras, suku, bahasa. Keberagaman budaya datang dari keberagaman suku yang ada di Indonesia. Berdasarkan hasil data sensus Badan Pusat Statistik (BPS) tahun 2010, terdapat 1.340 suku bangsa yang ada di Indonesia. Keberagaman Indonesia juga tidak terlepas dari banyaknya kepercayaan dan agama. Ada enam agama yang dianut di Indonesia, yaitu agama Islam, Kristen, Hindu, Budha, Katolik, Protestan, dan Konghucu.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun