Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Pandemi Tidak Menghalangi Inovasi

8 Februari 2021   14:07 Diperbarui: 8 Februari 2021   14:12 240 2
Pandemi Covid-19 tidak dipungkiri menjadi akar dari kesulitan saat ini. Bukan tanpa alasan setiap aspek kehidupan khususnya bidang ekonomi terkena dampak yang cukup hebat. Namun nampaknya berdiam diri dan meratapi keadaan bukan menjadi solusi. Bagaimana merubah Tantangan dan hambatan menjadi peluang adalah pekerjaan rumah yang harus diselesaikan. Kali ini ARS University memberikan tips dan trik bagaimana berinovasi saat Pandemi, khususnya bagi UMKM. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun