Zero Hunger merupakan tujuan ke-2 dari Sustainable Development Goals (SDG's) yang dibuat oleh PBB (Perserikatan Bangsa-bangsa). Tujuan ini meliputi menghilangkan kelaparan, mencapai ketahanan pangan, memperbaiki nutrisi, dan meningkatkan pertanian yang berkelanjutan. Ketahanan pangan sendiri dapat berpengaruh pada potensi inflasi dan kenaikan harga, rawannya ketersediaan pangan (food supply demand), serta rawannya kualitas pangan yang aman dan sehat. Dukungan pemerintah, terutama pemerintah kota pada program SDG's tentu saja sangat dibutuhkan.
KEMBALI KE ARTIKEL